
PAMARTANUSANTARA.CO.ID | Mimpi adalah bentuk komunikasi yang terjadi antara tubuh, pikiran dan jiwa yang melibatkan penglihatan, pendengaran, pikiran, perasaan, atau indra lainnya dalam tidur. Dan setiap manusia pasti merasakan mimpi dalam tidurnya, termasuk kamu.
Dimana sebagian orang beranggapan mimpi tidak hanya sebatas bunga-bunga tidur, tetapi bisa mengandung pesan tersendiri bagi kehidupan kedepannya.
Apakah dalam tidur mu sedang mencari air lalu kamu berikan kepada orang yang sedang haus? Sehingga membuat kamu penasaran, sedangkan kamu sebelumnya tidak pernah memikirkannya.
Jika kamu mengalami mimpi ini, pertanda bahwa kamu diberikan rezeki yang berkah dan membuat kamu banyak harta. Namun, dengan harta itu kamu diminta banyak menolong orang lain.
Daripada itu, arti mimpi tidaklah selalu tepat adanya. Sebab, yang lebih mengetahui kehidupan kamu kedepannya hanya ALLAH SWT, Tuhan Yang Maha Esa. Wassalam. (Afrizal)
